
Motif kaluak paku merupakan lambang kepemimpinan di Minangkabau. Arti tersirat, menggambarkan sifat kodrati manusia. Motif ini menggambarkan pentingnya peran mamak dalam sebuah keluarga di Minangkabau, baik peran sebagai ayah bagi anak-anaknya maupun sebagai mamak (paman) bagi kemenakannya. Sedangkan, bunga teratai memiliki arti dan nilai estetika tersendiri yang melihatkan keanggunan dan saik galamai merupakan kehati-hatian.
Motif saik galamai atau saik ajik merupakan makanan khas minang kabau, makanan ini harus di iris membentuk jajaran jenjang yang harus dilakukan dengan kehati-hatian, Dimana motif ini mengandung makna kehati-hatian masyarakat minang dalam berbuat, bertingkah laku dan dalam menghadapi masalah harus sangat berhati-hati. Motif sai galamai babungo adalah salah satu motif yang di kembangkan dari motif asli saik galamai.
Motif saik galamai atau saik ajik merupakan makanan khas minang kabau, makanan ini harus di iris membentuk jajaran jenjang yang harus dilakukan dengan kehati-hatian, Dimana motif ini mengandung makna kehati-hatian masyarakat minang dalam berbuat, bertingkah laku dan dalam menghadapi masalah harus sangat berhati-hati. Motif sai galamai babungo adalah salah satu motif yang di kembangkan dari motif asli saik galamai.